Berita Nasional dan Internasional Terkini

[TAHUKAH ANDA] 20 Negara Dengan Hutang Terbesar Di Dunia?

Advertisement

Negara mana saja yang termasuk dalam 20 negera penghutangterbesar di dunia? Mungkin anda mengira salah satunya adalah Indonesia. Tapi coba kita lihat daftar di bawah ini. Laporan ini dikutip dari data Bank Dunia (World Bank) tentang 75 negara dengan kemampuan ekonomi terbesar yang memiliki beban utang paling tinggi dibandingkan ratio Domestik Bruto (PDB). Laporan yang dimuat majalah Forbes ini membandingkan 20 Negara Debitur Terbesar di Dunia:

[TAHUKAH ANDA]  20 Negara Dengan Hutang Terbesar Di Dunia?


20 Negara dengan hutang terbesar di dunia :

1.Irlandia
Rasio Utang ( % PDB ) : 1352 %
Utang luar negeri : $ 2.39 juta
PDB : $ 177.3 juta

2 . Inggris
Rasio Utang ( % PDB ) : 427.6 %
Utang luar negeri : $ 9.26 trillion
PDB ( prediksi ) : $ 2.17 trillion

3.Belanda
Rasio Utang ( % PDB ) : 395.6 %
Utang luar negeri : $ 2.58 trillion
PDB ( prediksi ) : $ 652 juta

4.Swis
Rasio Utang ( % PDB ) : 390 %
Utang luar negeri : $ 1,23 triliun
PDB ( prediksi ) : $ 316.1 juta

5.Belgia
Rasio Utang ( % PDB ) : 345.6 %
Utang luar negeri : $ 1.32 trillion
PDB ( prediksi ) : $ 381.4 juta

6.Denmark
Rasio Utang ( % PDB ) : 315.2 %
Utang luar negeri : $ 627.6 juta
PDB ( prediksi ) : $ 199.1 juta

7.Swedia
Rasio Utang ( % PDB ) : 275 %
Utang luar negeri : $ 916.42 juta
PDB ( prediksi ) : $ 333.2 juta

8.Austria
Rasio Utang ( % PDB ) : 268.9 %
Utang luar negeri : $ 869.13 juta
PDB ( prediksi ) : $ 323.2 juta

9.Perancis
Rasio Utang ( % PDB ) : 247.2 %
Utang luar negeri : $ 5.22 trillion
PDB ( prediksi ) : $ 2.11 trillion

10.Portugal
Rasio Utang ( % PDB ) : 231.5 %
Utang luar negeri : $ 538.1 juta
PDB ( prediksi ) : $ 232.4 juta

11.Hong Kong
Rasio Utang ( % PDB ) : 218.8 %
Utang luar negeri : $ 659.27 juta
PDB ( prediksi ) : $ 301.3 juta

12.Norwegia
Rasio Utang ( % PDB ) : 208.9 %
Utang luar negeri : $ 577.80 juta
PDB ( prediksi ) : $ 276.5 juta

13.Finlandia
Rasio Utang ( % PDB ) : 205.7 %
Utang luar negeri : $ 376.8 juta
PDB ( prediksi ) : $ 183.1 juta

14.Jerman
Rasio Utang ( % PDB ) : 189.4 %
Utang luar negeri : $ 5.33 trillion
PDB ( prediksi ) : $ 2.81 trillion

15.Spanyol
Rasio Utang ( % PDB ) : 184.7 %
Utang luar negeri : $ 2.53 trillion
PDB ( prediksi ) : $ 1.37 trillion

16.Mesir
Rasio Utang ( % PDB ) : 175.3 %
Utang luar negeri : $ 594.60 juta
PDB ( prediksi ) : $ 339.2 juta

17.Itali
Rasio Utang ( % PDB ) : 154.6 %
Utang luar negeri : $ 2.71 trillion
PDB ( prediksi ) : $ 1.76 trillion

18.Hungaria
Rasio Utang ( % PDB ) : 124.2 %
Utang luar negeri : $ 231.33 juta
PDB ( prediksi ) : $ 186.3 juta

19.Australia
Rasio Utang ( % PDB ) : 108.8 %
Utang luar negeri : $ 891.26 juta
PDB ( prediksi ) : $ 819 juta

20.Amerika Serikat
Rasio Utang ( % PDB ) : 95.9 %
Utang luar negeri : $ 13.67 trillion
PDB ( prediksi ) : $ 14,25 triliun


Itulah 20 negara dengan hutang terbesar di dunia. Ternyata Amerika Serikat yang merupakan Negara adidaya pun punya hutang besar ya. Indonesia meski hutangnya juga banyak, tapi masih tidak masuk daftar di atas. 

[TAHUKAH ANDA] 20 Negara Dengan Hutang Terbesar Di Dunia? Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Fatiem

0 comments:

Post a Comment

loading...