Foto Bekas Meteor Jatuh Di Rusia: Pada 15 Februari 2013, satu meteor jatuh
terhempas di Chelyabinsk ,
Rusia. Meteor besar yang jatuh dengan kecepatan 54,000 Km / jam ini jatuh
dengan menampakkan bekas seperti deretan awan putih yang bisa di lihat sejauh 200
Km. Batu Meteor / meteorit itu diperkirakan seberat 10 metrik ton yang terdiri
dari mineral besi.
Menurut Akademi Sains Rusia, meteor ini memasuki atmosfer
bumi sebelum terfragmentasi 30 ke 50 Km dari permukaan bumi. Energi yang dilepaskan
meteor ini setara dengan 5 Kilotan yaitu energi yang di lepaskan oleh bom atom
kecil.
Sebanyak 20.000 anggota penyelamat dan tim pembersihan telah
dikerahkan untuk mengawasi kondisi. Menteri Dalam Negeri Rusia melaporkan
sejumlah 1.200 orang telah cedera termasuk 200 orang anak.
Berikut ini foto-foto bekas meteor jatuh di Rusia:
0 comments:
Post a Comment