Berita Nasional dan Internasional Terkini

10 Sebab Kenapa Jepang Mencapai Kemajuan Pesat

Advertisement


Jepang yang pernah hancur oleh bom atom Amerika pada waktu Perang Dunia II langsung bangkit. Bahkan kebangkitan Jepang sudah mengalahkan Negara-negara lain yang kondisinya tidak separah Jepang pada waktu itu. Dan kini Jepang telah menjelma menjadi sebuah Negara yang sangat maju. Apa penyebabnya?

10 Sebab Kenapa Jepang Mencapai Kemajuan Pesat


1. Pada sekolah di di Jepang mulai dari kelas 1 sampai kelas 6 diajarkan satu mata pelajaran yang dinamakann "Jalan kearah Akhlak" dimana siswa mempelajari akhlak / etika dan cara menghadapi orang.

2. Tidak ada kegagalan pada awal sekolah rendah sampai ke tingkat tiga pertengahan, karena tujuannya adalah mendidik dan menanamkan konsep dan pembentukan pribadi / karakter, bukan hanya pengajaran dan indoktrinasi (dictation).
  
3. Meski Jepang adalah salah satu Negara terkaya didunia, namun mereka tidak memiliki pembantu. Ibu dan ayah bertanggung jawab di rumah dan atas anak-anak mereka.

4. Anak Jepang membersihkan sekolah mereka setiap hari selama 20 menit bersama guru mereka. Faktor ini membawa kearah munculnya generasi Jepang yang sederhana dan sangat perhatian terhadap kebersihan.

5. Anak di sekolah akan membawa sikat gigi yang telah di "disinfected" / sterilkan, dan mereka membersihkan gigi mereka disekolah setiap kali habis makan untuk menjaga kesehatan di usia muda.

6. Kepala sekolah akan mencicipi makanan siswanya selama setengah jam untuk memastikan keselamatan mereka, karena kepala sekolah menganggap siswa adalah masa depan Jepang yang harus dilindungi.

7. Pekerja kebersihan di Jepang dijuluki sebagai "Insinyur Kesehatan" yang gajinya bisa mencapai 5000 hingga 8000 USD sebulan, tergantung tes tertulis dan lisan.

8. Di Jepang ada larangan mengunakan handphone didalam kereta, restoran dan tempat-tempat yang tertutup, dan dinamakan status 'silent' di handphone sebagai "akhlak / etika"

9. Jika Anda pergi ke restoran buffet di Jepang, Anda akan menemukan bahwa setiap orang akan mengambil makanan dengan harga yang dibutuhkan saja, dan tidak akan meninggalkan makanan apapun diatas piring.

10. Tingkat keterlambatan kereta  adalah sebanyak 7 detik saja dalam satu tahun, ini karena mereka adalah orang yang tahu akan nilai waktu, dan sangat menghargai setiap detik dan menit.

Itulah 10 hal yang menyebabkan Jepang mencapai kemajuan pesat seperti sekarang ini.  SDM nya betul-betul dibentuk sejak kecil. Pembentukan karakter seperti itu yang harus kita contoh dari mereka jika ingin maju.

10 Sebab Kenapa Jepang Mencapai Kemajuan Pesat Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Fatiem

0 comments:

Post a Comment

loading...